6
0
1
dokterfaldi
💥 “Kepalanya dipukul biar sarafnya nyambung lagi.” Itu kalimat yang sering di dengar dari pasien stroke yang datang setelah mencoba “terapi alternatif”. Awalnya mereka berharap ada perubahan cepat — tapi yang terjadi justru makin parah: pusing, nyeri hebat, bahkan kadang kesadaran menurun. Padahal, pada pasien stroke, jaringan otak sedang rapuh dan sensitif. Setiap benturan bisa memperburuk kerusakan yang sudah ada. Jadi, kalau Anda atau keluarga sedang dalam masa pemulihan stroke — hindari ti... 更多
评论
取消
发送