

Follow
0
0
0
Bontang Post
Kepala Satpol PP Bontang Ahmad Yani, memberikan klarifikasi terkait protes pedagang Vespa Kopi yang keberatan atas pengangkutan kursi dan meja oleh petugas. Ia membenarkan penindakan tersebut dan memastikan anggotanya telah bekerja sesuai prosedur. Peristiwa itu terjadi di halaman Kantor Satpol PP, Jalan DI. Panjaitan, Kelurahan Bontang Baru, Jumat (15/11/2025) malam, setelah petugas menyita kursi dan meja dari kedai yang berada di Jalan Ahmad Yani. Selengkapnya di tautan. #news #enterta...
More
Comment
Cancel
Send